Kategori: Game Online
-

Arc Raiders Saingi Escape from Tarkov dengan Gaya Retro Futuristik
Arc Raiders menjadi salah satu game penembak terbaru yang berhasil menarik perhatian banyak gamer. Game besutan Embark Studios ini menghadirkan pengalaman extraction shooter dengan latar dunia pasca-apokaliptik yang unik, di mana manusia berjuang melawan robot bernama Arc yang telah menghancurkan peradaban. Kisah di Dunia SperanzaCerita Arc Raiders berlangsung di masa depan, saat umat manusia terpaksa bersembunyi di…
