Kategori: Update Software
-

Xbox Full Screen Kini Bisa Laptop dan PC, Gamers Wajib Coba
Microsoft mulai memperluas dukungan fitur Xbox Full Screen Experience (FSE) ke lebih banyak perangkat Windows 11. Sebelumnya, fitur ini hanya tersedia eksklusif untuk perangkat handheld gaming seperti Asus ROG Xbox Ally dan model Ally X. Kini, pengguna laptop, desktop, hingga tablet juga mulai mendapatkan kesempatan menjajal tampilan gaming penuh ala konsol tersebut. Langkah perluasan ini…
-

Kontrol Smart Home Jadi 2x Lebih Cepat Setelah Update Terbaru
Google resmi merilis pembaruan aplikasi Home versi 4.3 dengan sejumlah peningkatan besar, mulai dari kontrol perangkat yang lebih cepat hingga tampilan antarmuka baru yang lebih modern. Update ini mulai tersedia untuk pengguna iOS, sementara pengguna Android akan menerimanya secara bertahap dalam beberapa hari ke depan. Pembaruan ini menjadi salah satu yang paling signifikan dalam beberapa…

