Tag: elektronik konsumen
-

Masa Depan Sony Bravia Ditentukan Usaha Patungan dengan TCL
Sony tengah mengambil langkah besar yang berpotensi mengubah wajah bisnis televisinya. Perusahaan asal Jepang ini mengumumkan rencana untuk memisahkan divisi elektronik hiburan rumah tangga dan membentuk usaha patungan dengan TCL, produsen televisi asal Tiongkok yang dikenal agresif dalam skala produksi dan harga. Dalam kesepakatan yang ditargetkan rampung paling lambat Maret 2026, TCL akan memegang 51…
